Menambah elemen tepat di bawah atau di atas Header

Ada yang masih bingung dengan judul di atas. menambah elemen di bawah atau di atas header blog memang perlu kita lakukan jika sewaktu- waktu kita ingin menambahkan gadget tertentu di elemen tersebut. dalam hal ini kita nanti hanya sedikit merubah kode yang ada di template blog kita saja. OK... langsung saja begini caranya:
  • Login ke akun Blogger teman- teman
  • Pada Dashboard pilih Tata Letak - Edit HTML
  • cari kode di bawah ini:


    <div id='header-wrapper'>
    <b:section class='header' id='header' maxwidgets='1' showaddelement='no'>


  • Lalu rubah no menjadi yes ; maxwidgets = jumlah maksimal widget yang bisa kita tambahkan sehingga menjadi seperti ini

    <div id='header-wrapper'>
    <b:section class='header' id='header' maxwidgets='2' showaddelement='yes'>

  • Klik Simpan Template
  • Lihat Previewnya dengan masuk ke Tata Letak - Elemen Halaman



Bookmark and Share

Posted by: Mas Eko
Download info - Tips trik - update - sharing, Updated at: 20:28

4 - komentar:

secangkir teh dan sekerat roti said...

mantap nih...
tiggalkopas aja..
CSS dan HTML juga mudah

michael said...

terima kasih infonya ,,,saya coba dlu deh ,,,

jangan lupa follow back yah

toko bunga kebumen said...

Terimakasih, bisa buat pasang banner ...

flash card gratis said...

terima kasih atas informasinya

Post a Comment

Tiada gading yang tak retak, baka banyak pula hal yang salah dari aku. maka, tinggalkan walau hanya secoret komentar sebagai lankah ke depanku untuk lebih maju

NO SPAM NO PORN!